Sosialisasi Pembayaran Pajak Secara Non tunai Dirangkaikan dengan Rapat Evaluasi PBB-P2 Kab. Bolmut.

Senin, 23 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ForkotNews.Com – Penjabat Bupati Bolaang Mongondow Utara Darwin Muksin, S.Sos, MM Membuka secara resmi kegiatan Sosialisasi Pembayaran Pajak Secara Non tunai Dirangkaikan dengan Rapat Evaluasi Pajak Bumi Dan Bangunan PBB-P2 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara tahun 2024 Bertempat Di Ruang Rapat BPKPD. Senin (23/12/2024)

Dalam sambutannya menyampaikan bahwa pajak merupakan salah satu sumber pendapatan daerah yang penting dalam mendukung pembangunan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Oleh karena itu, pengelolaan pajak yang efektif dan efisien harus kita tingkatkan. Dalam hal ini penerapan sistem pembayaran secara non tunai merupakan langkah maju yang pemerintah daerah lakukan untuk memudahkan masyarakat dalam memenuhi kewajibannya, sekaligus meningkatkan transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan pajak.

Lebih lanjut melalui sosialisasi ini pemerintah daerah kabupaten Bolmut bekerja sama dengan Bank Indonesia mengajak dan mengedukasi para wajib pajak dan retribusi tentang manfaat menggunakan sistem pembayaran non tunai dengan memanfaatkan aplikasi yang disediakan oleh Bank Indonesia.

Saya berharap dengan adanya sosialisasi ini, seluruh lapisan masyarakat dapat lebih memahami sistem pembayaran yang baru ini, serta memanfaatkannya dengan sebaik baiknya. Selain itu rapat Evaluasi PBB kali ini diharapkan dapat menjadi ajang untuk bersama-sama mengevaluasi pencapaian kita, serta mencari solusi untuk mengatasi tantangan yang ada dalam pengelolaan pajak.

Turut Hadir, Pimpinan OPD, Para camat dan sangadi se Kab. Bolmut.

Sumber Prokopim

Berita Terkait

Tahun 2025 adalah Tahun “SIAP” inovasi untuk Kemajuan Daerah
SJL Road Show Safari Dakwah bersama Ustadz Ahmad Al-Habsyi .
Ketua Komisi III Abdul Zamad Lauma Tegaskan Pekerjaan Proyek Jangan Hanya Kejar Target, Tapi Kualitas Pekerjaan
Andri Monoarfa Tokoh Pemuda Bolmut Mengpresiasi Pembagunan Tanggul Pantai Pinagut
Mulus Tanpa Gugatan, Pasangan SJL-MAP Siap Dilantik
Pj Bupati Bolmut Darwin Muksin Terima 2 kategori Penghargaan Anugrah Mapalus Pendidikan
Kemah Organisasi Pemuda Indonesia (KOPI( Se Kab Bolmut Tahun 2024
Polres Bolmut Dan Polsek Kaidipang Gelar Patroli rutin Sambang (KRYD)

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 13:54

Tahun 2025 adalah Tahun “SIAP” inovasi untuk Kemajuan Daerah

Kamis, 26 Desember 2024 - 08:17

SJL Road Show Safari Dakwah bersama Ustadz Ahmad Al-Habsyi .

Senin, 23 Desember 2024 - 16:46

Sosialisasi Pembayaran Pajak Secara Non tunai Dirangkaikan dengan Rapat Evaluasi PBB-P2 Kab. Bolmut.

Selasa, 17 Desember 2024 - 18:31

Ketua Komisi III Abdul Zamad Lauma Tegaskan Pekerjaan Proyek Jangan Hanya Kejar Target, Tapi Kualitas Pekerjaan

Selasa, 10 Desember 2024 - 17:00

Andri Monoarfa Tokoh Pemuda Bolmut Mengpresiasi Pembagunan Tanggul Pantai Pinagut

Berita Terbaru