Di Manado KPK-RI ingatkan Kepala Daerah jangan Hedonisme

Jumat, 18 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULUT,FORKOTNews – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK-RI) Sambangi Bumi Nyiur Sulawesi Utara dan Mengundang Seluruh kepala Daerah Bupati Walikota beserta istri, Kamis (17/11/2022).

Wakil Ketua KPK RI Johanis Tanak hadir langsung memberikan arahan serta Bimtek kepada Seluruh keluarga pejabat bupati dan walikota se provinsi sulawesi utara.

Ia mengumpulkan kepala daerah dan istri hadir di kegiatan Bimbingan Teknis Mewujudkan Keluarga Berintegritas bertempat di Grand Kawanua Convention Center

Johanis Tanak pun membeber KPK RI sudah menangani 1.444 Kasus Korupsi, di mana 161 di antaranya yang ditangkap berstatus kepala daerah aktif.

Gaya hidup yang sangat mempengaruhi pimpinan daerah ” gaya hidup itu penting tetapi harus seimbang dengan penghasilan,” kata tanak

jangan sampai ada kepala daerah dan keluarganya bergaya hidup hedonisme atau bergelimang kemewahan ”

Ia menyentil soal sosok kepala daerah yang keluar negeri main judi

“Bawa uang banyak, dilayani luar biasa, uang dari mana Gajinya berapa, punya perusahaan, LHKPN berapa. Gaya hidupnya luar biasa,” kata dia di hadapan para unsur Forkopimda , kepala daerah sesulawesi utara.

(Vn)

Berita Terkait

Wahdah Islamiyah Jadi Sinar Pembangunan Daerah, Prof. Nelson Apresiasi MUKERDA XI
Empat Pendiri Lion Squad bertemu.
Mendagri Berikan Lampu hijau Kepala Daerah Yang Baru Bentuk Tim Work Visioner
Februari 2025 Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Bolmut Terpilih Mengacu Pada Perpres : 80/2024
AZL : Tak Kunjung Tuntas Revisi RTRW adalah Dosa Bersama
LP3K : Awal Tahun 2025 Fungsi Utama SKPD Jangan di Abaikan
DPC SBSI BOLMUT WARNING PENGUSAHA BOLMUT TAAT AZAS LEGALISASI DATA BASE KARYAWAN (BURUH)
LP3K BOLMUT DESAK PIHAK DPRD KEJARI POLRES BPK-RI TUNTASKAN STATUS RUDIS GULANTU

Berita Terkait

Selasa, 28 Januari 2025 - 04:41

Wahdah Islamiyah Jadi Sinar Pembangunan Daerah, Prof. Nelson Apresiasi MUKERDA XI

Senin, 27 Januari 2025 - 04:02

Empat Pendiri Lion Squad bertemu.

Jumat, 24 Januari 2025 - 07:32

Mendagri Berikan Lampu hijau Kepala Daerah Yang Baru Bentuk Tim Work Visioner

Senin, 20 Januari 2025 - 12:12

Februari 2025 Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Bolmut Terpilih Mengacu Pada Perpres : 80/2024

Sabtu, 18 Januari 2025 - 03:52

AZL : Tak Kunjung Tuntas Revisi RTRW adalah Dosa Bersama

Berita Terbaru